JOURNAL INFORMATION
Joong-Ki : Jurnal Pengabdian Masyarakat diterbitkan oleh CV. ULIL ALBAB CORP. Joong-Ki merupakan jurnal (Open Journal System) dari berbagai hasil-hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya ekonomi, pendidikan, teknik, pertanian, sosial dan kesehatan dan bidang lainnya. Joong-Ki : Jurnal Pengabdian Masyarakat mulai Vol 3 Terbit Setahun 4 Kali yakni edisi Februari, Mei, Agustus, November.
Vol. 4 No. 3: Mei 2025
Articles in this edition are articles that have gone through the review process and are declared accepted. In this issue include authors from 2 countries of origin (Indonesia and Malaysia)
Published:
2025-04-02
View All Issues