Komparasi Implementasi Pendidikan Inklusi Sekolah Alam SDIT Alam Nurul Islam Dan Sekolah Citra Alam Yogyakarta
Main Article Content
Abstract
Penelitian kali ini bertujuan untuk
mengetahui penerapan pendidikan inklusi di sekolah
alam yang ada di Indonesia. Pendidikan inklusi
merupakan konsep pendidikan dimana anak
berkebutuhan khusus belajar bersama anak normal
pada umumnya. Metode penelitian yang digunakan
adalah metode kualitatif deskriptif dengan
pengumpulan data melalui observasi langsung. Lokasi
observasi dari penelitian ini adalah SDIT Alam Nurul
Islam dan Sekolah Citra Alam Yogyakarta. Dari kedua
sekolah tersebut, peneliti melakukan analisis terkait
penerapan pendidikan inklusi. Dari analisis yang
dilakukan ditemukan perbedaan penerapan
pendidikan inklusi di kedua sekolah tersebut.
Downloads
Download data is not yet available.
Article Details
How to Cite
Anisa Nur Aena, Niken Meilani, Wahyu Amirul Ikhsan, Assita Azka Qatrunnada, Dewi Purwaningsih, & Taufik Muhtarom. (2024). Komparasi Implementasi Pendidikan Inklusi Sekolah Alam SDIT Alam Nurul Islam Dan Sekolah Citra Alam Yogyakarta. PESHUM : Jurnal Pendidikan, Sosial Dan Humaniora, 4(1), 1027–1032. https://doi.org/10.56799/peshum.v4i1.6856
Section
Articles

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.