Analisis Tingkat Kesehatan PT. XXX Menggunakan Analisis Rasio Keuangan

Main Article Content

Indah Bagus Dini
Damayanti Damayanti
Umarudin Kurniawan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kesehatan perusahaan menggunakan analisis rasio. Tingkat kesehatan ini dinilai dengan berdasarkan Keputusan Menteri BUMN No: KEP-100/MBU/2002, yang menggunakan analisis rasio likuiditas (current ratio dan cash ratio), rasio aktivitas (collection perriods, perputaran persediaan, dan total assets turnover), rasio profitabilitas (return on equity dan return on investment), dan rasio solvabilitas (total modal sendiri terhadap total aset). Metode penelitian yang digunakan adalah metode studi kasus pada perusahaan konstruksi yaitu PT XXX yang berada di Provinsi Lampung. Penelitian ini menunjukkan hasil tingkat kesehatan pada PT XXX untuk periode 2021-2023 tercatat sehat. Tahun 2021 mendapatkan predikat “AA”, tahun 2022 mendapatkan predikat “AAA”, dan tahun 2023 mendapatkan predikat “AA”.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Dini, I. B., Damayanti, D., & Kurniawan, U. (2024). Analisis Tingkat Kesehatan PT. XXX Menggunakan Analisis Rasio Keuangan. ULIL ALBAB : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 3(9), 56–61. https://doi.org/10.56799/jim.v3i9.4716
Section
Articles

References

Arieska, Maya, Nurmala, dan Anita Kusuma Dewi. 2023. Pengaruh Struktur Kepemilikan Perusahaan dan Profitabilitas Terhadap Manajemen Laba

Darsono, Ashari. 2005. Pedoman Praktis Memahami Laporan Keuangan. Jakarta: Salemba Empat.

Diana, S. R. 2018. Analisis Laporan Keuangan dan Aplikasinya. Bogor: in Media.

Ikatan Akuntansi Indonesia (IAI). 2009. Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) No. 1: Penyajian Laporan Keuangan. Jakarta: Salemba Empat.

Kasmir. 2019. Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: PT. Rajagrafindo Persada.

Rudianto. 2013. Akuntansi Manajemen Informasi untuk Pengambilan Keputusan Strategis. Jakarta: Erlangga

Undang-undang (UU) Nomor 2 Tahun 2017 tentang Jasa Konstruksi.